Tumor tulang merupakan salah satu penyakit yang terkadang sulit untuk ditegakkan terutama di fase awal penyakit saat pasien berobat ke faskes primer. Sering kali, pasien datang dengan kondisi terlambat atau stadium lanjut.
Insiden tumor tulang memang rendah. Tumor tulang ganas primer hanya 3-5% insiden kanker pada anak-anak dan kurang dari 1% pada orang dewasa.
Meskipun angka kejadian yg rendah, namun tumor tulang dapat mempengaruhi kualitas hidup terutama anak2 dan remaja yg berdampak besar untuk kehidupan mereka. Selain itu, terlambatnya penanganan dapat menjadi sangat berarti bagi pasien terutama jika harus dilakukan tindakan amputasi.
Padahal, deteksi dini dengan pemeriksaan fisik & penunjang yang tepat melalui radiodiagnostik dapat menegakkan diagnosa sehingga dapat dilakukan tatalaksana segera & mencegah terjadinya komplikasi.
Disini kami mengajak rekan-rekan sejawat untuk refresh ilmu mengenai tumor tulang dengan ngobrol santai bersama ahlinya
*Dr. Ferdiansyah, dr., sp.OT(K)* dan *dr. Paulus Rahardjo, sp. Rad(K)*
dengan judul:
*"Tumor Tulang: Cara Mendeteksi dan Tatalaksana"* &
*"Radiodiagnostik Tumor Tulang untuk Dokter Umum"*
dengan moderator dr. Firza Sharfina I
Catat tanggal dan link zoomnya:
*Hari Minggu, 27 Februari 2021*
Pukul 19.00
Siapkan pertanyaan anda dan sampai bertemu di sesi NGOBRAS RSTKA! 😁
Link Pendaftaran:
https://linktr.ee/rstksatriaairlangga
Join Zoom Meeting
https://us02web.zoom.us/j/85636349766?pwd=N0RkaSswT2RLRlJSb1Q3Z2JrV2toQT09
Meeting ID: 856 3634 9766
Passcode: 889182