Jumlah dokter di Indonesia mencapai 160.000 orang dg *80%*-nya adalah *dokter umum*. Kondisi tersebut membuat dokter umum menjadi ujung tombak tatalaksana medis bagi masyarakat, baik di pusat kota maupun di daerah terpencil, baik di fasilitas kesehatan yg memadai atau pun kurang, dari RS, puskesmas, klinik, sampai praktik mandiri.
Banyak kasus medis sehari-hari yg merupakan _kewenangan dan kompetensi dokter umum_ namun kadang belum ditata laksana secara optimal, baik dari aspek farmakoterapi maupun non farmakoterapi.
Beranjak dari vitalnya peran dokter umum, FK Unbrah mengadakan Serial Webinar 3 bulanan khusus untuk Sejawat yg praktik umum dan dapat diikuti dimana saja posisi Sejawat berada.
Seri pertama akan diselenggarakan pada:
📆 : Sabtu, 12 Juni 2021
🕰️ : 09.00 s/d 12.00 WIB
📝 : *http://bit.ly/PendaftaranRinai*
*Insert*
Dokter Umum dan Internship:
1 Mei - 4 Juni : 75k
Mulai 5 Juni : 100k
Mahasiswa Kedokteran dan Coas: 50k
Selain mendapatkan materi aplikatif dan solutif utk praktik sehari-hari, Sejawat juga akan mendapatkan *4 skp IDI*.
Mari bergabung Sejawat.
Dokter andal, tatalaksana optimal.
Ttd,
Panitia Rinai FK Unbrah
KLIK DI SINI: