TERBARU! Pedoman Tatalaksana Covid-19 Edisi 3 (Desember 2020)

dr. Fadhilah Az Zahro, CIMI
By -
0

TERBARU! Pedoman Tatalaksana Covid-19 Edisi 3 (Desember 2020)



Pedoman Tatalaksana Covid-19 Edisi 3 ini dalam penyusunannya melibatkan 5 organisasi profesi yaitu:

1. Perhimpunan Dokter Paru Indonesia (PDPI) 

2. Perhimpunan Dokter Spesialis Kardiovaskular Indonesia (PERKI) 

3. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Indonesia (PAPDI) 

4. Perhimpunan Dokter Anestesiologi dan Terapi Intensif Indonesia 

(PERDATIN) 

5. Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI)


Berisi: 

-DEFINISI KASUS DAN DERAJAT PENYAKIT

-TATALAKSANA PASIEN TERKONFIRMASI 

-TATALAKSANA PASIEN BELUM TERKONFIRMASI COVID-19

-STRATEGI MANAJEMEN DI ICU

-TATALAKSANA KOMORBID ATAU KOMPLIKASI PADA PASIEN COVID-19

-TATALAKSANA COVID-19 PADA ANAK, REMAJA DAN NEONATUS

-ANALGESIA PADA PENANGANAN NYERI PASIEN COVID-19


Mohon izin untuk TS berkenan download file via situs resmi PAPDI - Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Indonesia (klik link hijau di samping Tatalaksana Covid-19 Edisi 3)




Cara mendownload file: 

Pada halaman situs resmi PAPDI (www.papdi.or.id), bagian download Tatalaksana Covid-19 Edisi 3), klik tanda panah ke bawah di samping tulisan "Pedoman Tatalaksana Covid-19 Edisi 3....."

File berisi 149 halaman ini bertipe pdf (2.33MB), pastikan sedang mode wifi ketika mendowload.


Cara Lihat File (Tanpa Download)

Bagi TS yang tidak menginginkan download karena kapasitas memori penyimpanan full, masih bisa melihat file utuh 149 halaman dengan berkunjung ke situs resmi IDAI (klik link warna hijau di samping Melihat Isi File Tanpa Download
Pada situs IDAI (www.idai.or.id), diperlihatkan file tampilan pdf langsung. 



Semoga TS sehat dan sukses selalu. SEMANGAT!


Post a Comment

0Comments

Post a Comment (0)