Reposted from @ikafkunpad CABIN FEVER PHENOMENON
_don't count the days, make the days count_
Seminar Virtual Kolaborasi IKA FK UNPAD, FKUP, RS Hasan Sadikin, PARAMETER
Thursday, May 7th , 2020 03.30 PM – 05.30 PM
Registration *FREE* :
Nabila 081219999845
Nina 0895330042294
Cabin fever dilontarkan di penghujung tahun 1980, terjadi pada musim dingin, dimana penduduk dipaksa oleh iklim dingin untuk berada didalam rumah berkepanjangan. Berbagai emosi negative muncul pada penderitanya, seperti mudah tersinggung, bosan , putus harapan, gelisah atau sulit berkonsentrasi. Dan istilah demam ini muncul di saat covid dengan kebijakan PSBB.
Emosi negatif yang muncul dan terlontar di hadapan tenaga kesehatan sering luput, namun jika pun teridentifikasi tidak menemukan solusi. Padahal berbagai keahlian dapat mencegah atau menguatkan anggota masyarakat terhadap resiko menderita cabin faver.
Para pakar ilmuan fisiologi , kedokteran jiwa, fisio-rehabilitasi ingin berbagi keterampilan dan pengetahuan kepada sejawat dokter dan masyarakat peduli lainnya, untuk dapat memberikan advis kepada klien nya di layanan primer , melalui seminar virutal , sehingga PSBB dapat dilalui dengan efektif menurunkan transmisi covid-19.
#training #workshop #education #presentationskills #seminar #kedokteran #kedokteranumum #seminarkedokteran #dokterseminar #seminardokter #idi